Minggu, 28 Oktober 2012

[poetry] Rindu

arggh, saya rindu kamu yang menangis
tangisan seseorang yang terjebak dalam kamuflase yang semu
cemburu membabi buta, mencoba memantik hati saya yang beku seperti es kutub utara
oh tidak, sungguh saya tidak bisa untuk tidak tahu hal itu
sungguh saya berada dalam kondisi terjebak dalam dillema
saya bingung apa yg saya rasa
saya senang ada di dekatmu
kemudian frustasi saat wajahmu hilang dari tatapanku
kemudian saya rindu
kemudian semua tercampur pilu
sungguh saya bukan yg terbaik untukmu
walaupun kamu yang paling pas menutup semua keraguanku
sungguh waktu memilihmu dalam waktu yg salah
dan bukan waktuku untuk memilih hatimu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Hilang di Kebun Binatang Bandung | Ketemu pahlawan

Baiklah kali ini saya mau bercerita mengenai pahlawan. Suatu hari aku pernah  bertanya ke temanku namanya si Hermawan, 'What is hero? ...